- Selain itu
ditentukan pula hak dan kewajiban yang dimiliki negara terhadap warga negara.
- Hak dan
kewajiban negara terhadap warga negara pada dasarnya merupakan kewajiban dan
hak warga thdp negara
- Beberapa
contoh kewajiban negara adalah kewajiban negara untuk menjamin sistem hukum
yang adil, kewajiban
negara untuk menjamin hak asasi warga negara , kewajiban negara untuk
mengembangkan sistem pendidikan nasional untuk rakyat, kewajiban negara memberi
jaminan sosial, kewajiban negara memberi kebebasan beribadah
- Beberapa
contoh hak negara adalah hak negara untuk ditaati hukum dan pemerintahan , hak
negara untuk dibela, hak negara untuk menguasai bumi air dan kekeyaan untuk
kepentingan rakyat
0 Response to "Hak dan kewajiban Negara"
Post a Comment